
Data & Ai Governance Overview
OneTrust Data & AI Governance membantu bisnis mengelola, melindungi, dan mengatur data serta model AI, sekaligus memastikan kepatuhan terhadap regulasi UU PDP. Solusi ini memampukan bisnis untuk memaksimalkan nilai data dengan bertanggung jawab melalui penerapan kebijakan, mitigasi risiko, dan menjaga transparansi dalam pengambilan keputusan berbasis AI.
Keunggulan Data & AI Governance

Comprehensive Data Governance
Kerangka kerja terpusat untuk mengelola data terstruktur dan tidak terstruktur di seluruh sistem.

AI Model Transparency
Menjamin explainability dan kepatuhan algoritma AI terhadap standar etis dan hukum.

Automated Risk Management
Mengidentifikasi dan mengurangi risiko terkait privasi data, keamanan, serta kepatuhan regulasi.

Seamless Integration
Terhubung dengan platform data, model AI, dan layanan cloud yang sudah ada untuk proses governance yang efisien.

Compliance Monitoring Proaktif
Secara lanjut memantau penggunaan data, AI outputs, dan pembaruan regulasi.
Fitur Data & AI Governance

Data Discovery & Classification
Mengidentifikasi, mengategorikan, dan menandai data sensitif di seluruh organisasi.

AI Risk & Compliance Assessments
Mengevaluasi model AI dari segi bias, keamanan, dan kepatuhan regulasi.

Data Access & Usage Controls
Menerapkan kebijakan untuk memastikan pengelolaan data yang etis dan sesuai hukum.

Automated Policy Enforcement
Menerapkan kebijakan governance di seluruh sistem data dan AI secara otomatis.

Real-Time Monitoring & Auditing
Melacak pergerakan data dan keputusan AI untuk memastikan transparansi.

APIs for Integration
Terintegrasi tanpa hambatan dengan platform cloud, database, dan tool AI.
Benefit Data & AI Governance
- Tingkatkan Kepercayaan dan Transparansi Data: Memastikan penggunaan AI secara bertanggung jawab dan pengelolaan data secara etis.
- Kurangi Risiko Compliance & Security: Mengotomatiskan proses governance untuk memenuhi regulasi perlindungan data pribadi.
- Tingkatkan Akuntabilitas AI: Menjamin model AI beroperasi dengan adil, aman, dan bebas bias.
- Optimalkan Data Value : Memungkinkan bisnis memaksimalkan kegunaan data sambil menjaga kepatuhan.
- Memudahkan Governance & Reporting: Menyediakan audit trail yang mudah diakses untuk kebutuhan regulasi.